Running LED dengan Fungsi Perulangan dan Array (Matriks)

Belajar Fungsi Perulangan dan Array untuk Running LED

Kuy ah, kita mulai.....

Rangkaiannya mah bisa pakai yang pernah dibuat di proyek sebelumnya kalo udah pernah bikin, kalo belum ya buat dulu

Singkatnya kita langsung ke coding karena inti materi ini adalah coding....
Kalo dilihat codingnya cukup singkat, tapi butuh pemahaman logika yang lumayan loh....

const int jmhLed = 7; 
Penjelasannya : untuk melakukan perulangan berapa kali, nah karena kita pake 7 LED maka kita isi 7, sesuai yang anda buat ya

int pinLed[] = {2, 3, 4, 5, 6, 7, 8};
Penjelasannya : pin arduino yang terhubung ke LED, sesuai yang kalian rangkai nanti

for(int Led = 0; Led < jmhLed; Led++){
     pinMode(pinLed[Led], OUTPUT);
}
Penjelasannya : pengaturan pembacaan pinLed sebagai Output, dengan cara yang simple ini

int Led = 0; untuk pembacaan awal
Led < jmhLed; nilai perulangan atau jumlah LED
Led++; untuk penambahan

Kalo sudah kita pahami ke selanjutnya

for(int Led = 0; Led < jmhLed; Led){
     digitalWrite(pinLed[Led], HIGH);
     delay(50);
     digitalWrite(pinLed[Led], LOW);
     delay(50);
}

Fungsinya sama kayak sebelumnya, bedanya sekarang kita mengulang kondisi
High dan Low sebanyak 7 kali atau 7 Led secara bergantian.

Gimana ada yang kurang paham, kalo butuh penjelasan lengkap bisa liat di youtube dibawah ini ya, atau kirim pertanyaan di kolom komentar.


Comments

Terus Belajar